PGN Beberin Jurus Optimalisasi Pemanfaatan Gas Bumi Di Masa Transisi
PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) memiliki jaringan infrastruktur gas bumi dan kemampuan dalam pemanfaatan gas beyond pipeline. PGN ingin memastikan seluruh titik-titik wilayah demand bisa semakin terpenuhi kebutuhan gasnya.
Jumat, 17 Mei 2024 09:49 WIB