BREAKING NEWS
 

Ganjar Milenial Center Banten Gelar Workshop Bersama Petani Muda Mandalawangi

Reporter & Editor :
MARULA SARDI
Jumat, 24 Maret 2023 15:38 WIB
Sukarelawan Ganjar Milenial Banten menggelar workshop bersama petani milenial di Desa Mandalawangi, Kabupaten Pandeglang, Banten, Jumat (24/3). (Foto: Ist)

RM.id  Rakyat Merdeka - Sukarelawan Ganjar Milenial Banten menggelar workshop bersama petani milenial di Desa Mandalawangi, Kabupaten Pandeglang, Banten, Jumat (24/3).

"Masyarakat Desa Mandalawangi khususnya pemuda dan pemudi Desa Mandalawangi memiliki semangat muda dan jiwa milenial dalam kegiatan pertanian," ujar Korwil GMC Banten Cucu Komarudin di lokasi

Baca juga : Gandeng Pegadaian Peduli, Intani Gelar Pelatihan Pertanian Organik

Menurut Cucu selama ini belum banyak perhatian pada para petani milenial padahal muda-mudi di kampung itu sangat bersemangat bercocok tanam. Kelompok petani milenial ini dibentuk sebagai penguatan pemberdayaan generasi muda setempat.

Adsense

GMC Banten juga memperkenal sosok Ganjar Pranowo pada milenial di Mandalawangi dalam kegiatan itu.

Baca juga : Srikandi Ganjar Banten Gelar Latihan Climbing Bersama Forum Pencinta Alam

Rusman, salah satu pemuda setempat mengapresiasi kegiatan positif ini.

Dia berharap kelompok petani milenial mendapat banyak pelatihan untuk inovasi dalam bertani.

Baca juga : Raih Most Innovative Township, Central Group Siap Bersaing Bisnis Properti Nasional

"Perhatian yang luar biasa untuk kami. Semoga kami bisa memberikan hasil tani yang baik untuk masyarakat di sini," ujar Rusman.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RMid. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tags :

Berita Lainnya
 

TERPOPULER

Adsense