Dark/Light Mode

Puan: Praktik Investasi Ilegal Sangat Masif, Harus Ada Upaya Khusus Menghentikannya

Rabu, 6 April 2022 12:25 WIB
Ketua DPR Puan Maharani. (Dok. Istimewa)
Ketua DPR Puan Maharani. (Dok. Istimewa)

 Sebelumnya 
“Baik itu binary option, trading jenis apapun itu, semua harus memperoleh izin. Praktik-praktik investasinya pun harus mendapat pengawasan ketat lewat payung hukum khusus,” sambung cucu proklamator Bung Karno tersebut.

Baca juga : Puan: Subsidi Upah Pekerja dan Bantuan UMKM Harus Tepat Sasaran

Puan menilai penting digencarkannya program-program literasi keuangan digital kepada masyarakat.

Baca juga : Ace: Sosialisasi Pengelolaan Keuangan Haji Harus Transparan

“DPR juga mendorong Pemerintah melakukan upaya-upaya preventif untuk meminimalisir terjadinya praktik investasi ilegal,” tutup Puan. [FAZ]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.