Dark/Light Mode

Wasekjen Dan Direktur Teknik PSSI Ikuti Council Meeting AFF

Selasa, 7 Desember 2021 22:05 WIB
Wakil Sekretaris Jenderal PSSI Maaike Ira Puspita (kiri) dan Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri (kanan) turut hadir mewakili Indonesia dalam council meeting.  (Foto: Istimewa)
Wakil Sekretaris Jenderal PSSI Maaike Ira Puspita (kiri) dan Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri (kanan) turut hadir mewakili Indonesia dalam council meeting. (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
Setiap negara diingatkan untuk tetap menjaga integritasnya untuk meminimalisasi perilaku manipulasi saat bertanding. Seperti diketahui AFF Suzuki Cup 2020 digelar di Singapura pada 5 Desember 2021 hingga 1 Januari 2022, setelah sempat tertunda akibat pandemi Covid-19.

Baca juga : Majukan Sepakbola Wanita, PSSI Gandeng British Council

Turnamen ini menjadi turnamen prestisius di Asia Tenggara yang kompetisinya sudah diakreditasi oleh FIFA. "Kita semua sadar bahwa beberapa tahun belakangan ini ada hal yang lebih penting dari sekadar sepakbola dan itu adalah kesehatan.

Baca juga : Waspada Gelombang 3 Covid, Mantan Direktur WHO Ingatkan 7 Hal Penting

FIFA mengetahui kerja keras yang dilakukan AFF untuk mengembalikan harapan, optimisme fans dan kebahagiaan melalui sepakbola di negara ASEAN.

Baca juga : Mendag Lakukan Pertemuan Bilateral Saat Ministerial Council Meeting Di Paris

"Kita harus bekerja bersama untuk mengembangkan kompetisi dan sepakbola ASEAN agar bisa mencapai puncak tertinggi di dunia” ujar Gianni Infantino. [WUR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.