Dark/Light Mode

Karantina Pekerja Migran di RSDC Wisma Atlet

Jumat, 26 November 2021 13:36 WIB
DWI PAMBUDO / RM
Pekerja Migran Indonesia usai mengikuti proses karantina di Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Pademangan, Jakarta Utara, Jumat (26/12/21). RSDC Wisma Atlet Pademangan kini merawat inap 3.000 pasien repatriasi atau pekerja migran Indonesia (PMI) atau bertambah 60 orang dibandingkan hari sebelumnya 2.940. Pada saat yang sama, 2.302 orang melakukan karantina di hotel dan penginapan di wilayah DKI Jakarta.
Pekerja Migran Indonesia usai mengikuti proses karantina di Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Pademangan, Jakarta Utara, Jumat (26/12/21). RSDC Wisma Atlet Pademangan kini merawat inap 3.000 pasien repatriasi atau pekerja migran Indonesia (PMI) atau bertambah 60 orang dibandingkan hari sebelumnya 2.940. Pada saat yang sama, 2.302 orang melakukan karantina di hotel dan penginapan di wilayah DKI Jakarta.