Pengacara Pastikan, Warga Tak Berniat Hambat Pembangunan Kedubes India
David ML Tobing, kuasa hukum warga RT 002/RW 02 Kelurahan Kuningan Timur, Jakarta Selatan, memastikan bahwa warga tidak bermaksud menghambat pembangunan gedung apartemen 18 lantai di area Kedutaan Besar (Kedubes) India, di Jalan HR Rasuna Said. Ya
Minggu, 1 Desember 2024 22:17 WIB