Pakar Kebijakan Publik: Momentum Perppu Cipta Kerja Tepat Untuk Antisipasi Situasi Ekonomi
Penerbitan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja oleh Presiden Jokowi, dinilai merupakan momentum yang tepat. Tindakan tersebut dinilai antisipatif untuk melindungi kepentingan nasional.
Jumat, 6 Januari 2023 12:15 WIB