BREAKING NEWS
 

Pastikan Keberlanjutan, Pembangunan Sektor LHK Komit Pegang Prinsip ESG

Reporter & Editor :
FAQIH MUBAROK
Minggu, 18 Februari 2024 19:08 WIB
Plt Dirjen Pengelolaan Hutan Lestari KLHK Agus Justianto saat Seminar Hari Pers Nasional 2024, Minggu (18/2/2024). Foto: Istimewa

 Sebelumnya 
Koordinator Tim Ahli Sekretariat Nasional SDGs Kementerian PPN/Bappenas Yanuar Nugroho juga menyatakan soal perlunya keterlibatan dunia usaha untuk menerapkan prinsip ESG.

Baca juga : Astra Agro Dorong Penggunaan Pupuk Non Kimia

Menurut dia, Pihak swasta perlu melakukan alignment ESG sehingga dapat mendukung percepatan pelaksanaan SDGs.

Baca juga : Naik 11 Persen, Pembiayaan Home Credit Tembus Rp 9,3 T

Yanuar menekankan, bahwa mengintegrasikan tujuan ekonomi dan sosial tanpa mengesampingkan dampak lingkungan dapat meningkatkan daya saing dan profitabilitas perusahaan.

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tags :

Berita Lainnya
 

TERPOPULER

Adsense