BREAKING NEWS
 

Dubes Adam Tugio Gelar Pameran Batik Di Mall Termewah Islamabad

Reporter & Editor :
SRI NURGANINGSIH
Kamis, 14 Oktober 2021 07:48 WIB
Dubes Adam Tugio (kiri) memberikan cinderamata kepada Mohsin Qamar (kedua kanan) dalam pembukaan promosi batik Indonesia di Islamabad, Pakistan. (Foto: KBRI Islamabad)

 Sebelumnya 
“Pakistan juga memiliki corak dan motif yang mirip dengan batik namun metode pembuatan yang berbeda,” kata Dubes Adam dalam rilis pers yang diterima Selasa (12/10).

Baca juga : Duh, Ada 1.776 Item Sampah Plastik Di Pantai Timur Surabaya

KBRI  Islamabad berencana mengembangkan promosi batik di Pakistan dengan menyelenggarakan lomba desain batik motif Pakistan. Lomba tersebut akan bekerja sama dengan perguruan tinggi seni dan masyarakat pecinta seni di Pakistan dan stakeholders dari Indonesia.

Baca juga : Dubes Hajriyanto Thohari, Gelar Wisuda WNI Lulusan Kampus Di Beirut

Kompetisi rencananya di laksanakan pada awal 2022. Siapa saja bisa ikut ajang itu, mulai dari perancang seni, pecinta seni, hingga masyarakat Pakistan.

Baca juga : Ini Kata Disdik DKI Soal 25 Klaster Covid Selama PTM

“Pemenang mendapat kesempatan berkunjung ke Indonesia untuk belajar membuat batik di sentrasentra industri batik di Indonesia. Serta dapat kesempatan untuk mencetak hasil karya mereka,” tutup Dubes Adam. [DAY]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tags :

Berita Lainnya
 

TERPOPULER

Adsense