BREAKING NEWS
 

Proliga 2022

Jakarta Elektrik PLN Dan Bank BJB Bakal Tarung Di Seri Tiga

Reporter & Editor :
SRI NURGANINGSIH
Kamis, 20 Januari 2022 17:12 WIB
Foto: Istimewa

 Sebelumnya 
Dikatakannya, Bank bjb ingin meraih poin penuh pada seri ketiga ini. "Kita ingin mengamankan posisi untuk lolos final four. Makanya, kita ingin raih poin penuh," ujar Ayi.

Pemain asing Bank BJB asal Turki, Yeliz Basa sudah diturunkan sejak awal digelarnya Proliga 2022, awal Januari lalu. Bank BJB sendiri sudah meraih satu kemenangan dengan skor 3-2 dari Jakarta Mandiri Popsivo Polwan di penampilan perdananya.

Baca juga : Pertamina Pertamax Ungguli Bogor LavAni Di Laga Penutup Seri Dua

Selain laga JEP versus Bank BJB, laga lainnya akan berhadapan tim putra Jakarta Pertamina Pertamax dan pendatang baru Kudus Sukun Badak (21/1).

Pada hari berikutnya, Sabtu (22/1), juara bertahan putra Surabaya Bhayangkara Samator akan ditantang pendatang baru lainnya Bogor LavAni, serta Sukun Badak menghadapi Palembang Bank SumselBabel.

Baca juga : Kisah Sengketa Visa Djokovic Bakal Tayang Di Netflix

Pada hari terakhir seri ketiga,  Minggu (23/1), selain laga Bank BJB versus Pertamina Fastron. Sedangkan di bagian putra, Jakarta BNI 46 berhadapan dengan Bogor LavAni. [WUR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tags :

Berita Lainnya
 

TERPOPULER

Adsense