Dark/Light Mode

Hari Jamu Nasional, Air Mancur Komit Lestarikan Budaya Herbal Dan Terus Berinovasi

Jumat, 16 Juni 2023 20:46 WIB
Air Mancur saat membagikan jamu gratis kepada masyarakat  yang hadir di acara Car Free Day (CFD) di kawasan Bundaran HI
Air Mancur saat membagikan jamu gratis kepada masyarakat yang hadir di acara Car Free Day (CFD) di kawasan Bundaran HI

 Sebelumnya 
Damayanti menambahkan, ajakan untuk para generasi muda agar rajin mengkonsumsi jamu ini sejalan dengan konsep hidup sehat dengan herbal, diharapkan tidak ada lagi istilah "generasi jompo", sekaligus melestarikan tradisi minum jamu yang sudah ada secara turun menurun.

Baca juga : Indonesia Forest Forum Komit Lestarikan Mangrove Dan Gambut

Air Mancur sebagai salah satu produsen jamu tertua di Indonesia menjadi bagian usaha dari PT Combiphar sejak tahun 2019.

Baca juga : Dewan Nasional KEK Komit Jalankan Nilai Pancasila

Saat ini produk jamu Air Mancur tidak lagi hanya berupa serbuk seduhan tetapi juga berupa jamu kapsul yang praktis dan mudah dikonsumsi.■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.