Dark/Light Mode

Dubes Azad: Iran Korban Terbesar Terorisme

Kamis, 3 November 2022 13:54 WIB
Duta Besar Iran untuk Indonesia Mohammad Azad. (Foto Tangkapan Layar)
Duta Besar Iran untuk Indonesia Mohammad Azad. (Foto Tangkapan Layar)

 Sebelumnya 
Ia mencatat, selama periode ini, kelompok teroris melalui berbagai aksi mereka telah membunuh lebih dari 17.000 orang tak bersalah dan melukai banyak lainnya di Negeri Mullah (julukam Iran).

Baca juga : Dubes AS Yohannes Abraham Sowan Ke Perwakilan Negara ASEAN

“Sebagian besar dari pembunuhan ini merupakan kejahatan terhadap kemanusiaan. Pelakunya kelompok teroris Mujahedin-e-Khalq Organization (MKO) yang dilindungi serta dibiayai pihak Barat,” tuding Dubes yang pernah jadi diplomat di Malaysia.

Baca juga : Dubes China Resmikan Pabrik Vaksin Covid-19 Bersama Jokowi

Ia menekankan, Pemerintah dan organisasi internasional yang tetap bungkam terhadap operasi teroris, menutup mata terhadap pembunuhan, hingga menjadikan negara mereka sebagai tempat yang aman bagi kelompok teroris dan menerapkan standar ganda terhadap terorisme, merupakan pihak yang harus bertanggung jawab atas penyebab kekerasan dan meluasnya serangan-serangan terorisme di berbagai belahan dunia.

Baca juga : Dubes Jepang Serahkan Penghargaan Reiwa 4 Ke Guru Besar UI

Ia mendesak semua negara, khususnya organisasi internasional untuk mengambil sikap dan tidak tinggal diam atas aksi terorime.***

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.