Misi Ngejar Sejarah Baru
Final Liga Konferensi Europa antara Fiorentina kontra West Ham United di Eden Arena, Praha, Ceko, dini hari nanti bakal berlangsung panas. Pasalnya, kedua tim sama-sama ngotot ingin menang agar bisa meraih tiket Liga Europa musim depan.
Rabu, 7 Juni 2023 07:00 WIB