Dark/Light Mode

Keren! Produk UMKM Rumah BUMN Pertamina Dijual di Mall

Jumat, 14 April 2023 17:41 WIB
(Dok. Pertamina)
(Dok. Pertamina)

 Sebelumnya 
Inisiatif yang telah dilakukan, sejalan dengan implementasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SGDs) poin 8 yang mengedepankan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.

Dengan adanya kolaborasi ini, diharapkan UMKM lokal dapat semakin memperluas pasar mereka dan memberikan dampak positif bagi perekonomian masyarakat.

Baca juga : Kemendes PDTT Dukung BUM Desa Hidupkan Permainan Tradisional

Rumah BUMN merupakan sebuah langkah kolaborasi BUMN dalam meningkatkan kapasitas dan kapabilitas UMKM, akses pemasaran serta kemudahan akses permodalan bagi UMKM binaannya.

Pertamina, melalui SMEPP telah memiliki 30 Rumah BUMN yang tersebar di seluruh Indonesia.

Baca juga : Yeedi Luncurkan Produk Robot Vacum Stasiun 3 Lantai di Indonesia

RB dibentuk sebagai upaya pemberdayaan ekonomi kerakyatan, menjadi rumah bersama untuk berkumpul, belajar dan membina para pelaku UMKM.

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.