Dark/Light Mode

PGN Group Raih Penghargaan Keselamatan Migas 2020

Rabu, 4 November 2020 20:18 WIB
PGN Group Raih Penghargaan Keselamatan Migas 2020

 Sebelumnya 
3. PT Transportasi Gas Indonesia (Karya Utama Adinugraha II)

4. PT Pertamina Gas Project Management (Karya Utama Adinugraha I)

5. SAKA Indonesia Pangkah Ltd. (Karya Utama)

6. PT Perusahaan Gas Negara Tbk - Gas Distribution Management Regional II (Karya Utama)

Baca juga : Raih Penghargaan Tertinggi K2, PJB Bidik Prestasi Asia Tenggara

7. PT Pertamina Gas Wilayah Barat (Karya Utama)

8. PT Perusahaan Gas Negara Tbk - Gas Transmission Management (Karya Utama)

9. PT Perusahaan Gas Negara Tbk - Gas Distribution Management Regional III (Karya Utama)

10. PT Kalimantan Jawa Gas (Karya Utama)

Baca juga : Siaga Covid, RS Pertamina Cilacap Raih Penghargaan Kategori RS BUMN

11. PT Perta Arun Gas (Karya Utama)

12. PT Perta-Samtan Gas (Karya Madya)

13. PT Nusantara Regas (Karya Madya)

14. PT Perusahaan Gas Negara Tbk - Project Management Office (Karya Madya)

Baca juga : Pertagas Grup Raih 6 Penghargaan Keselamatan Migas 2020

15. PT Gagas Energi Indonesia (Karya Pratama)

16. PT PGN LNG Indonesia (Karya Pratama)

Pemenang pada dua kategori tersebut telah ditetapkan oleh Tim Penilai yang terdiri dari Ditjen Migas dan Tim Independen Pengendalian Keselamatan Migas.

“PGN berkomitmen mengutamakan keselamatan kerja dalam menjalankan operasional. Penerapannya sangat penting untuk mendukung perusahaan sebagai subholding gas yang memiliki banyak risiko pada sisi investasi maupun operasional. Puji syukur, komitmen dan realisasinya mendapatkan apresiasi yang membanggakan. Apalagi penghargaan yang didapatkan oleh keluarga PGN bertambah jika dibandingkan dengan tahun lalu,” ungkap Direktur SDM dan Umum PGN Beni Syarif Hidayat, Selasa (4/11).
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.