Dark/Light Mode

Sido Muncul Serahkan Bantuan Rp 240 Juta Untuk Korban Gempa Mamuju

Jumat, 29 Januari 2021 12:00 WIB
Direktur Sido Muncul Irwan Hidayat (kanan) saat menyerahkan secara simbolis bantuan untuk korban gempa Mamuju pada CEO Benihbaik.com Andy F Noya. (Foto: Istimewa)
Direktur Sido Muncul Irwan Hidayat (kanan) saat menyerahkan secara simbolis bantuan untuk korban gempa Mamuju pada CEO Benihbaik.com Andy F Noya. (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
“Sido Muncul telah banyak membantu yang berkaitan dengan kegiatan-kegiatan sosial. Ketika pandemi Covid-19, Sido Muncul juga memberikan donasi yang relatif besar melalui Benihbaik.com dalam bentuk APD maupun sembako” ujar Andy F Noya.

Baca juga : Pertagas Salurkan Bantuan Untuk Korban Banjir Jember

Andy menambahkan bantuan dari Sido Muncul senilai Rp 240.416.000 ini adalah sesuai dengan kebutuhan dari program yang akan kita jalankan atau kita berikan di Mamuju.

Baca juga : BGR Logistics Berikan Sembako Untuk Korban Gempa Di Mamuju Dan Majene

"Benihbaik.com akan bekerjasama dengan beberapa pihak yang sekarang sudah ada di Mamuju sehingga kita tahu persis jumlah yang dibutuhkan para korban gempa” ujar Andy. [SRI]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.