Dark/Light Mode

Anies Gandeng Milenial Bikin Kebijakan Publik

Selasa, 5 Juli 2022 07:30 WIB
Forum Diskusi Transportasi Jakarta (FDTJ) turut serta dalam kolaborasi komunitas dan pemangku kebijakan untuk penataan stasiun terpadu. FDTJ berpartisipasi menata empat stasiun ini dengan menyediakan desain untuk signage wayfinding di Tanah Abang dan Pasar Senen. (Foto: Twitter @Tfjakarta).
Forum Diskusi Transportasi Jakarta (FDTJ) turut serta dalam kolaborasi komunitas dan pemangku kebijakan untuk penataan stasiun terpadu. FDTJ berpartisipasi menata empat stasiun ini dengan menyediakan desain untuk signage wayfinding di Tanah Abang dan Pasar Senen. (Foto: Twitter @Tfjakarta).

 Sebelumnya 
Isu tersebut, menurut Anies, relevan dengan kepemudaan dan Jakarta saat ini sebagai kota yang beragam dari sisi sosiologis dan ekonomis.

Para pemuda ini adalah pemilik masa depan. Apa yang nanti mereka katakan perlu dipikirkan secara serius oleh para pemimpin G20,” kata Anies.

Baca juga : Panen Raya Cabe Di Sumedang, Mentan Tegaskan Ketersediaan Cukup

Ketua Bersama Y20, Michael Victor Sianipar menuturkan, pertemuan tahun ini membahas empat isu prioritas yang tak jauh berbeda dengan isu yang diusulkan Anies.

Selain pertemuan dan diskusi, kegiatan Y20 di Jakarta akan diisi dengan kunjungan lapangan. Di antaranya mengunjungi Kepulauan Seribu, Kota Tua, Masjid Istiqlal dan Gereja Katedral.

Baca juga : Dubes Inggris Ngarep Jokowi Sukses Bikin Rusia-Ukraina Akur

“Kami ingin menunjukkan keberagaman di Jakarta. Dan, bagaimana hal itu selaras dengan pembangunan di Indonesia,” katanya.

Victor memastikan, hasil pertemuan Y20, hasil konsensus pemuda, akan diserahkan ke Presiden Joko Widodo serta pemimpin negara lain di Forum G20.

Baca juga : Resmi Dilantik Jadi Presiden Filipina, Bongbong Puji Bapaknya

“Kami akan melakukan upaya-upaya khusus kepada Pemerintah agar usulan pemuda di Y20 diterima,” ujar Ketua DPW PSI DKI Jakarta itu. ■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.