Dark/Light Mode

Menggenjot Pertumbuhan

Sabtu, 18 Mei 2024 05:50 WIB
KIKI ISWARA DARMAYANA
KIKI ISWARA DARMAYANA

 Sebelumnya 
Kalau ekonomi Indonesia tumbuh di atas 7 persen, tak boleh ada lagi, anak-anak di perkampungan padat penduduk yang putus sekolah karena orang tua mereka miskin.

Semua anak, baik di kota, di desa maupun di daerah terpencil harus seko­lah. Artinya, jumlah SMP, SMA dan SMK negeri harus ditambah. Jumlah sekolah gratis diperbanyak. Ke depan ini, tak boleh ada pungutan apapun yang memberatkan orang tua siswa.

Baca juga : Tak Boleh Ada Yang Kelaparan

Kalau ekonomi Indonesia bisa tumbuh lebih cepat, pelayanan kesehatan untuk rakyat di level bawah harus lebih baik dari saat ini. Untuk itu, mesti lebih banyak lagi dibangun puskesmas dan RSUD (Rumah Sakit Umum Daerah).

Sekali lagi kita berharap, saat ada tanda-tanda ekonomi global membaik, segera genjot pertumbuhan ekonomi nasional dan percepat pemerataan pembangunan.

Baca juga : Ayo Kurangi Beban Hidup Rakyat Kecil

Artikel ini tayang di Harian Rakyat Merdeka Cetak, Halaman 1 & 8, edisi Sabtu, 18 Mei 2024 dengan judul "Menggenjot Pertumbuhan"

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.