Dark/Light Mode

FIFGroup Raih Penghargaan Digital Brand Awards 2022, Kategori Aset Di Atas Rp 25 T

Kamis, 7 April 2022 21:49 WIB
Penghargaan 11th Digital Brand Award 2022 Peringkat 1 (1st Rank) pada kategori Perusahaan Pembiayaan Aset Rp 25 Triliun ke Atas diberikan oleh Infobank Media Group kepada New Motor Cycle (NMC) Financing Marketing Regional I Division Head FIFGroup, Benny Setiawan di Shangri-La Hotel, Jakarta, Kamis (7/4). (Foto: Dok FIF Group)
Penghargaan 11th Digital Brand Award 2022 Peringkat 1 (1st Rank) pada kategori Perusahaan Pembiayaan Aset Rp 25 Triliun ke Atas diberikan oleh Infobank Media Group kepada New Motor Cycle (NMC) Financing Marketing Regional I Division Head FIFGroup, Benny Setiawan di Shangri-La Hotel, Jakarta, Kamis (7/4). (Foto: Dok FIF Group)

 Sebelumnya 
Acara dibuka oleh Pemimpin Redaksi Majalah Infobank, Eko B. Supriyanto, yang juga bertindak sebagai moderator Opening Forum bertajuk “Brand Building and Advancing Marketing Strategy in Digital Century”, dengan pembicara dari berbagai sektor perbankan di Indonesia, yaitu Direktur Utama PT Bank Negara Indonesia (Persero) atau BNI, Royke Tumilaar yang mengangkat tema “Brand Building and Advancing Marketing Strategy in Metaverse Era”.

Baca juga : Brantas Abipraya Boyong Dua Penghargaan di TOP CSR Awards 2022

Hadir pula Chief Country Officer (CCO) Citi Bank Indonesia, Batara Sianturi, sebagai pembicara dengan tema “Advancing Business Strategy and Sustainable Economy in Digital Era”. Sharing session juga dilengkapi dengan materi terkait pemaparan research Isentia oleh Regional Insight Manager for Emerging Market, Southeast Asia, Lady Ochel C. Espinosa. [SRI]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.