Dark/Light Mode

Ini 10 Putra Putri Riau Peraih Beasiswa Prestasi Pertamina Hulu Rokan

Jumat, 28 Juli 2023 12:15 WIB
Gubernur Riau Syamsuar tengah, EVP UB PHR WK Rokan Edwil Suzandi dan Kepala Perwakilan SKK Migas Sumatra Bagian Utara Rikky Rahmat Firdaus usai menyerahkan sertifikat kepada 10 Putra-Putri Terbaik Riau dalam acara Penganugerahan dan Inaugurasi Penerima Beasiswa Prestasi PHR S1 2023.
Gubernur Riau Syamsuar tengah, EVP UB PHR WK Rokan Edwil Suzandi dan Kepala Perwakilan SKK Migas Sumatra Bagian Utara Rikky Rahmat Firdaus usai menyerahkan sertifikat kepada 10 Putra-Putri Terbaik Riau dalam acara Penganugerahan dan Inaugurasi Penerima Beasiswa Prestasi PHR S1 2023.

 Sebelumnya 
Berikut 10 penerima Beasiswa Prestasi PHR S1 ke Universitas Pertamina tahun 2023:

1. Aliyah Nova Az-Zahra Nasution dari SMAN 1 Bangko Rokan Hilir yang menjadi mahasiswa prodi Hubungan Internasional;

2. Aulia Rizqo dari SMA Negeri 1 Rambah Rokan Hilir yang menjadi mahasiswa prodi Teknik Elektro;

Baca juga : CNI Nutrimoist, Pertolongan Pertama untuk Luka Bakar

3. Lovalya Putri dari SMAN 2 Mandau Bengkalis yang menjadi mahasiswa prodi Teknik Kimia;

4. Muhammad Afyan Husnan Alza'far dari SMAN Plus Kampar yang menjadi mahasiswa prodi Teknik Perminyakan;

5. M Arryan Naufal dari MAN Insan Cendekia Siak yang menjadi mahasiswa prodi Manajemen;

Baca juga : Lawan Persik, Maung Bandung Bakal Rotasi Pemain

6. Nasywa Nayifa Salsabila dari MAN Insan Cendekia Siak yang menjadi mahasiswa prodi Ekonomi;

7. Nuraini dari SMAN

8 Mandau Bengkalis yang menjadi mahasiswa prodi Kimia; 8. Raihan Putra Akbar dari SMAN 1 Dumai yang menjadi mahasiswa prodi Ilmu Komputer;

Baca juga : RANS Nusantara Vs Persebaya, Bajul Ijo Parkir 2 Pemain Andalan

9. Regitha Nur Azizah dari MA Negeri 1 Pekanbaru yang menjadi mahasiswa prodi Ilmu Komunikasi;

10. Rendi Priyanto dari SMAN 2 Tanah Putih Rokan Hilir yang menjadi mahasiswa prodi Teknik Perminyakan.
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.