Dark/Light Mode

Kasus Transmisi Lokal Mingguan Di Singapura Naik 23 Persen, Biang Keroknya BA.4 Dan BA.5

Selasa, 21 Juni 2022 21:21 WIB
Ilustrasi varian BA.4 dan BA.5 (Foto: Istimewa)
Ilustrasi varian BA.4 dan BA.5 (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
Vaksinasi Covid

Baca juga : Cuma 20 Persen ASN Yang Bisa Diandalkan

Kemenkes Singapura mengingatkan pentingnya vaksinasi dalam melindungi kita dari risiko terkena gejala berat, ketika terinfeksi Covid.

Baca juga : Awas, Omicron Subvarian BA.4 Dan BA.5 Lebih Galak

Lansia berusia 70 tahun ke atas, terutama yang telah menginjak usia 80, diminta segera melakukan booster kedua. Tim vaksinasi keliling, bahkan disiapkan untuk mempermudah akses vaksinasi para lansia.

Baca juga : Pasien BA.5 Belum Booster Dari Jakarta Sesak Napas, Diduga Ini Biang Keroknya...

Sementara individu lain yang memenuhi syarat, harus lekas menuntaskan vaksinasi primer mereka, dan bersegera mendapatkan booster. ■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.