Dark/Light Mode

Pura-pura Menderita Ngarep Sedekah Ramadan

Pengemis Di Ibu Kota Diantar Jemput Mobil

Sabtu, 23 April 2022 07:30 WIB
Ratusan PMKS meminta-minta kepada setiap pengunjung Wihara Dharma Bhakti. (Foto: Antara).
Ratusan PMKS meminta-minta kepada setiap pengunjung Wihara Dharma Bhakti. (Foto: Antara).

 Sebelumnya 
“Masyarakat yang rentan itu menjadi permasalahan sosial di DKI Jakarta dan memerlukan penanganan strategis serta kolaboratif,” kata Uus.

Baca juga : Berkah Ramadan, Kasus Covid-19 Terus Melandai

Selama ini, Pemprov DKI telah menggulirkan beberapa terobosan kebijakan penyelenggaraan kesejahteraan sosial dalam bentuk Kartu Anak Jakarta, Kartu Lansia Jakarta, Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta dan Kartu Peduli Anak dan Remaja Jakarta. Upaya yang dilakukan itu merupakan bukti komitmen Pemprov menjamin kesejahteraan sosial seluruh masyarakat Jakarta.

Baca juga : Tips Tetap Sehat Selama Ramadan Ala Philips Domestic Appliances

Meski demikian, diakui Uus, inisiatif dan terobosan ini bukan tanpa hambatan. Besarnya jumlah penduduk serta massifnya urbanisasi dari wilayah sekitar Jakarta dan wilayah lain di Indonesia menjadi tantangan tersendiri.

Baca juga : Kurikulum Merdeka Dan Peningkatan Minat Belajar Siswa

Kemudian, pendataan akurat dan terkini, serta penyaluran bantuan sosial secara cepat, tepat tentunya menyesuaikan dengan karakteristik dan kebutuhan masyarakat Jakarta juga menjadi tantangan besar untuk memastikan layanan yang diberikan tepat sasaran. [OSP]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.