Dark/Light Mode

Jaksa KPK Beberkan 41 Proyek Fiktif PT Waskita Karya

Kamis, 10 Desember 2020 22:18 WIB
Sidang terdakwa lima mantan petinggi Waskita Karya. (Foto: Antara)
Sidang terdakwa lima mantan petinggi Waskita Karya. (Foto: Antara)

 Sebelumnya 
4. Pekerjaan langsir tiang pancang CCSP, Penurunan Girder, Langsir Girder Proyek FO Tubagus Angke dengan anggaran senilai Rp 2,474 miliar

5. Pekerjaan Galian Tanah, Bongkar Hotmix, dan Bongkar Rigid FO Tubagus Angke dengan anggaran senilai Rp 1,775 miliar

6. Pekerjaan Tanah Tahap II Proyek Bandar Udara Medan Baru (Paket 2) dengan anggaran senilai Rp 15,806 miliar

Baca juga : Digarap KPK, Edhy Prabowo Akui Bukti-Bukti Yang Disita Adalah Miliknya

7. Galian Underground dan Supporting System Underground pada Proyek Pembangunan Bendungan Jatigede-Sumedang dengan anggaran senilai Rp 11,534 miliar

8. Pekerjaan Tanah, Pekerjaan Drainase, dan Persiapan Lain-lain Proyek Tol Cinere Jagorawi Seksi I dengan anggaran senilai Rp 11,197 miliar

9. Pekerjaan Tanah, Pekerjaan Drainase, Pekerjaan Lain-lain, dan Pekerjaan Tambah Proyek Tol Cinere Jagorawi Seksi I dengan anggaran senilai Rp 12,127 miliar

Baca juga : DKI Masih Diintai Corona Lewat Klaster Keluarga

10. Pekerjaan Steel Plate pada Proyek Pembangunan Bendungan Jatigede-Sumedang dengan anggaran senilai Rp 9,568 miliar

11. Pekerjaan Rock Bolt pada Proyek Pembangunan Bendungan Jatigede-Sumedang dengan anggaran senilai Rp 10,129 miliar

12. Pekerjaan Perbaikan Gantry Crane pada Pembangunan Jalan Layang Non Tol Antasari Blok M (Paket Lapangan Mabak) dengan anggaran senilai Rp 11,011 miliar

Baca juga : Dilimpahkan KPK, 5 Tersangka Kasus Korupsi Subkontraktor Fiktif Waskita Karya Segera Disidang

13. Pekerjaan Aplikasi Shotcrete pada Proyek Pembangunan Bendungan Jatigede – Sumedang dengan anggaran senilai Rp 10,024 miliar

14. .Pekerjaan Bongkar Pasang Bekisting dan Pengecoran Lantai Steel Trapezoid Girder Proyek FO Merak-Balaraja dengan anggaran senilai Rp 1,122 miliar

15. Pekerjaan Pengecoran Underground Linning, Setting Out & Maintenance Sliding Form pada Proyek Pembangunan Bendungan Jatigede-Sumedang dengan anggaran senilai Rp 10,107 miliar
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.