BREAKING NEWS
 

Antisipasi Ekskalasi Bencana, Mensos Mobilisasi SDM dan Perbanyak Lumbung Sosial Di Titik-Titik Rawan

Reporter & Editor :
OKTAVIAN SURYA DEWANGGA
Rabu, 8 Desember 2021 15:27 WIB
Menteri Sosial Tri Rismaharini. (Foto: Humas Kemensos)

 Sebelumnya 
Lokasi didirikannya lumbung sosial tergantung dari kondisi geografis dan kebutuhan daerah. Oleh karena itu, kata Risma, pendekatannya bukan administratif melainkan lebih ke kondisi geografis.

Baca juga : Cek Lokasi Bencana Banjir-Longsor Di Kecamatan Sibolangit, Mensos Instruksikan Pendirian 7 Titik Lumbung Sosial

Kepada Risma, Camat Tempunak Mariono menyatakan apresiasi dan terima kasih. Sebab, bantuan alat penjernih air dari Kemensos dirasakan manfaatnya bagi warga.

Baca juga : Antisipasi Peningkatan Mobilitas, Pengawasan Prokes Kudu Ditingkatkan

"Terima kasih kepada Ibu Mensos. Alat penjernih air ini sangat membantu Karena sulit mendapatkan air bersih saat banjir tiba. Malam kami saring, pagi airnya sudah bisa dikonsumsi," tutur Mariono. [OKT]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tags :

Berita Lainnya
 

TERPOPULER

Adsense