Dark/Light Mode

Dubes Iwan Bogananta Hadiahi Presiden Macedonia Utara Sepeda Bambu

Sabtu, 23 Oktober 2021 07:49 WIB
Dubes Iwan Bogananta (kanan) menyerahkan sepeda bambu kepada Presiden Stevo Pendarovski, Rabu (19/10). (Foto: KBRI Sofia)
Dubes Iwan Bogananta (kanan) menyerahkan sepeda bambu kepada Presiden Stevo Pendarovski, Rabu (19/10). (Foto: KBRI Sofia)

 Sebelumnya 
Berbicara dengan Presiden Macedonia Utara, Dubes Iwan menyinggung keindahan negeri itu. terutama Danau Ohrid, salah satu destinasi wisata mempesona di Eropa Kawasan Timur. Kawasan itu diakui sebagai Situs Warisan Dunia Unesco sejak 1979.

Baca juga : Penerbangan Internasional Dibuka, Presiden Minta Vaksinasi Di Bali Digenjot

“Saya mendapat banyak saran untuk berkunjung ke Danau Ohrid, terutama di musim panas mendatang. Demikian pula untuk kawasan turisme lain di Macedonia Utara,” kata Iwan.

Baca juga : Presiden Taiwan Maju Tak Gentar Lawan Tirai Bambu

Macedonia Utara, negara yang memiliki kekayaan budaya, seni, musik, puisi dan arsitektur ini merupakan pecahan Yugoslavia. Penduduknya sekitar 2 juta orang, dengan sekitar 35 Warga negara Indonesia ada di sana. [DAY]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.