Dark/Light Mode

3 Alasan Perlunya Gunakan Kursi Bar di Rumah

Sabtu, 26 Agustus 2023 07:54 WIB
Area mini bar bisa bikin rumah terlihat mewah dan nyaman. (Foto: Dok. Rupa-rupa)
Area mini bar bisa bikin rumah terlihat mewah dan nyaman. (Foto: Dok. Rupa-rupa)

RM.id  Rakyat Merdeka - Area mini bar bisa bikin rumah terlihat mewah dan nyaman. Soalnya, mini bar memang dirancang untuk bersantai sembari menikmati minuman. Hanya saja, kamu perlu menggunakan kursi bar yang tepat.

Nah, berikut beberapa keuntungan memakai kursi bar yang bisa kamu dapatkan.

Baca juga : Garuda dan BMW Perluas Layanan The Prestige Service di Bandara Ngurah Rai

1. Lebih mudah bergerak
Kursi bar punya ukuran yang lebih tinggi dari jenis lainnya. Selain itu, kamu bisa mengatur ketinggian kursi dengan mudah. Inilah yang akan memudahkan kamu saat memakai kursi ini. Selain itu, kamu pun bisa duduk dengan lebih nyaman.

2. Memperbaiki postur tubuh
Kursi bar yang dilengkapi sandaran punggung dan lengan bisa memberikan kenyamanan saat duduk. Soalnya, sandaran punggungnya juga mampu mempertahankan postur tulang belakang bagian bawah dan mengurangi risiko ketegangan otot.

Baca juga : Nelayan Balad Ganjar Beri Tenda Serbaguna Dan Ratusan Kursi Bagi Warga Pangandaran

3. Menghemat tempat
Ukuran kursi bar cukup ramping. Jadi, kamu tidak perlu khawatir perabot satu ini akan membuat ruangan jadi sempit. Bahkan, ini bisa menjadi solusi untuk rumah minimalis biar tetap terlihat luas.

Nah, itu dia tiga alasan yang perlu kamu pertimbangkan jika ingin menggunakan kursi bar. Kamu bisa belanja perlengkapan untuk membuat area mini bar, seperti kursi, meja bar, dan aneka gelasnya di ruparupa.

Baca juga : Bos GAPKI Pastikan, El Nino Tak Guncang Produksi Sawit Tahun Ini

Di sini, kamu juga dapat membeli perabot rumah tangga berkualitas dari merek-merek unggulan milik Kawan Lama Group, yaitu ACE, INFORMA, INFORMA Electronics, INFORMA Sleep, Pendopo, Toys Kingdom, ATARU, Krisbow, Pet Kingdom, SELMA, Susen, Chatime, Ashley, EYE SOUL, dan masih banyak lagi.

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.