Dark/Light Mode

Prof Tjandra: Banyak Hal Yang Masih Diteliti, Jangan Remehkan Varian Omicron

Kamis, 23 Desember 2021 17:12 WIB
Direktu Pascasarjana Universitas YARSI Prof Tjandra Yoga Aditama. (Foto: Dok. Pribadi)
Direktu Pascasarjana Universitas YARSI Prof Tjandra Yoga Aditama. (Foto: Dok. Pribadi)

 Sebelumnya 
Tjandra menyebut, mutasi virus merupakan hal yang biasa. Dia menganalogikan mutasi virus seperti modifikasi mobil. "Saya selalu ambil contoh mobil. Jadi kalau di mobil itu ada yang spionnya berubah, itu mutasi spionnya. Berubah lampunya, bisa lebih bagus, atau bisa juga bentuknya dari bulat menjadi persegi," tandasnya. [DRS]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.