Dark/Light Mode

Bersikukuh Nabire Jadi Ibu Kota Provinsi Papua Tengah, Bupati Paniai: Mayoritas Kepala Daerah Setuju

Minggu, 13 Februari 2022 15:47 WIB
Bupati Paniai Meki Fritz Nawipa. (Foto: Ist)
Bupati Paniai Meki Fritz Nawipa. (Foto: Ist)

 Sebelumnya 
Alasan lainnya mengapa mereka bersikukuh dengan keputusan ini, ialah latar belakang sejarah. Dahulu, saat Nabire menjadi ibu kota Kabupaten Paniai, Mimika merupakan ibu kota Kabupaten Fakfak.

Baca juga : Soal Korban Meninggal Di Kerangkeng, Bupati Langkat: Bukan Kita Yang Kelola

"Sebenarnya kita Kabupaten Paniai dahulu telah mengusulkan adanya Provinsi Irian Jaya Tengah dengan ibu kota Nabire. Yang mana Mimika tidak masuk karena masuk dalam Kabupaten Fakfak," tandas jebolan akademi pilot di Australia ini. [NOV]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.