Dark/Light Mode

Dengan Vaksin Konsensus Kebangsaan

BNPT: Masyarakat Berperan Bangun Imunitas Terhadap Paham Radikal Terorisme

Selasa, 5 April 2022 12:39 WIB
Kepala BNPT Komjen Boy Rafli Amar. (Foto: Humas BNPT)
Kepala BNPT Komjen Boy Rafli Amar. (Foto: Humas BNPT)

 Sebelumnya 
Koordinator Tim Merah Putih C. Suhardi, mendukung penuh upaya BNPT. Menurutnya tidak ada tempat bagi kelompok teror yang mengusung ideologi kekerasan.

Baca juga : BNPT-Muhammadiyah Sepaham Perkuat Moderasi Beragama Tolak Paham Radikal Terorisme

Ia pun menyatakan pihaknya akan menjalin kerja sama dengan BNPT untuk membentengi dan menumbuhkan kecintaan masyarakat kepada negeri.

Baca juga : Ribuan Warga Cilegon Berikrar Jaga NKRI Dari Paham Radikal Terorisme

"Kalau kita biarkan, gerakan-gerakan (radikalisme dan terorisme) yang awalnya kecil akan jadi besar, oleh karena itu kami dukung gerakan BNPT dalam rangka penanggulangan terorisme," tutup Suhardi. [DIR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.