Dark/Light Mode

Usai Lebaran, Sahabat Ganjar Banjir Dukungan Menangkan GP Di Pilpres 2024

Minggu, 8 Mei 2022 01:11 WIB
Sahabat Ganjar saat membagikan Pasera atau Paket Sembako Rakyat di Kampung Nelayan, Bandar Lampung, Sabtu (7/5). (Foto: Sahabat Ganjar)
Sahabat Ganjar saat membagikan Pasera atau Paket Sembako Rakyat di Kampung Nelayan, Bandar Lampung, Sabtu (7/5). (Foto: Sahabat Ganjar)

 Sebelumnya 
Lain halnya di Sidoarjo, relawan Ganjar yang peduli pada generasi milenial ini memiliki cara lain untuk mengajak generasi z supaya ikut andil dalam pesta demokrasi di 2024 mendatang.

Baca juga : Prabowo Diprediksi Hadapi Tantangan Ini Di Pilpres 2024

Bertempat di Kedai Tepi Terang tepatnya di Jalan Ahmad Yani No.27, RW.1, Sidokumpul, Kec. Sidoarjo, Kabupaten. Sidoarjo, Jawa Timur, Sahabat Ganjar menggelar turnamen minggu ke-9 nya. M.Roni Yudianto selaku Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kabupaten Sidoarjo menyampaikan harapannya terkait pelaksanaan turnamen Mobile Legends.

Baca juga : Safari Politik Prabowo Di Jatim Perbesar Potensi Kemenangan Di Pilpres 2024

"Pentingnya melakukan pendekatan terhadap generasi muda, agar pada tahun 2024 suara untuk kemenangan Ganjar Pranowo didapatkan dari berbagai kalangan," ujar M.Roni Yudianto.

Baca juga : Ganjar Undang Guru SD-nya Yang Dikabarkan Meninggal

Para leserta yang mengikuti turnamen sama sekali tidak dipungut biaya. Sahabat Ganjar justru menawarkan hadiah. Tim juara 1 mendapatkan hadiah Rp 3 juta, juara 2 sebesar Rp 2 juta dan kuara 3 membawa pulang Rp 1 juta. [DNU]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.