Dark/Light Mode

Gempa 6,3 Magnitudo Guncang Tuapejat Sumbar, Tak Berpotensi Tsunami

Selasa, 17 November 2020 10:08 WIB
Tangkapan layar gempa bumi di Sumatera Barat, Selasa (17/11). (Foto: Twitter Info BMKG)
Tangkapan layar gempa bumi di Sumatera Barat, Selasa (17/11). (Foto: Twitter Info BMKG)

RM.id  Rakyat Merdeka - Gempa bumi berkekuatan 6,3 magnitudo terjadi di Tuapejat Sumatera Barat (Sumbar) pada Selasa (17/11) pukul 08.44 WIB.

Baca juga : Maqdir : Budi Gunawan Dan Iwan Bule Tak Berkaitan Dengan Kasus Nurhadi

Berdasarkan data dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) gempa di Tuapejat Sumbar tersebut berpusat di lokasi 2.87 Lintang Selatan, 99.07 Bujur Timur.

Baca juga : Menpora : Sumut Gudang Atlet Berprestasi

Di akun twitter@infoBMKG  disebutkan Gempa Mag: 6.3, 17-Nov-20 08:44:07 WIB, Lokasi :2.87 LS,99.07 BT (109 KM Barat Daya Tuapejat Sumatera Barat) dengan Kedalaman 10 KM dan tidak berpotensi tsunami. [SRI]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.