BREAKING NEWS
 

Sambut Era Society 5.0

Sahabat Ganjar Beri Pelatihan Keterampilan Ke Siswa 18 SMK Se-Solo Raya

Reporter : DANU ARIFIANTO
Editor : OKTAVIAN SURYA DEWANGGA
Minggu, 22 Mei 2022 01:27 WIB
Sahabat Ganjar menggelar lomba kejuruan siswa SMK TKJ Se-Solo Raya, Sabtu (21/5). (Foto: Sahabat Ganjar)

 Sebelumnya 
Hadiah yang disiapkan Sahabat Ganjar untuk lomba ini mencapai Rp 15.juta disertai piala dan sertifikat.Hal ini membuat antusias peserta semakin tinggi yang dibuktikan dengan kuota pendaftaran terisi penuh.

Baca juga : ASTON Priority Simatupang Berikan Beragam Penawaran Menarik Selama Ramadan

Di lomba ini peserta diminta melalui dua tahap proses penilaian. Pertama berupa penilaian teori dan essay, kemudian penilaian pada saat praktik. Para peserta mengapresiasi kegiatan Sahabat Ganjar ini dengan suka cita.

Baca juga : Sambut Ramadan, Sahabat Ganjar Bagikan Sembako Ke Marbot Masjid Depok

“Saya ucapkan terimakasih kepada Sahabat Ganjar serta timnya sudah mengadakan kegiatan seperti ini, dengan ini telah memberi peluang khususnya jurusan TKJ untuk meningkatkan skill serta daya bersaing yang memang seharusnya dimiliki sebelum masuk ke dalam dunia kerja," ujar Febriyanto peserta asal SMK Veteran 1 Sukoharjo.

Baca juga : Akhiri Kegiatan Sosial Di Sumut, Sahabat Ganjar Sebar Bantuan Di Kota Medan Dan Deli Serdang

Kegiatan ditutup dengan pengumuman hasil pemenang dan sesi foto bersama seluruh peserta lomba kejuruan siswa SMK TKJ Se-Solo Raya. ■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Tags :

Berita Lainnya
 

TERPOPULER

Adsense