Dark/Light Mode

Rebranding, Turki Ganti Nama Jadi Turkiye

Jumat, 3 Juni 2022 18:15 WIB
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan (Foto: Instagram)
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan (Foto: Instagram)

 Sebelumnya 
Ekspresi Terbaik

Turki memulai langkah untuk mengubah nama resminya yang diakui secara internasional dalam bahasa Inggris menjadi 'Turkiye', pada Desember lalu, setelah Erdogan merilis sebuah memorandum.

Baca juga : Ganjar Dikuliti Kawan Sendiri

Dia meminta publik untuk menggunakan 'Turkiye', dalam merujuk negara yang dipimpinnya, di setiap bahasa.

Erdogan juga mengimbau perusahaan, untuk menggunakan label "Made in Turkiye" pada barang ekspor mereka.

Baca juga : Sembawang Aparthouse, Tawarkan Hunian Nyaman di Jakarta Selatan

Sementara lembaga negara, diinstruksikan untuk menggunakan 'Turkiye' dalam korespondensi mereka.

"Turkiye adalah representasi dan ekspresi terbaik dari budaya, peradaban, dan nilai-nilai rakyat Turki," tegas Erdogan kepada Anadolu. ■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.