Dark/Light Mode

Dubes Kazakhtan Daniyar Sarekenov

Dunia Bebas Dari Senjata Nuklir: Dari Kata-kata Jadi Perbuatan

Senin, 30 Agustus 2021 08:00 WIB
Duta Besar Kazakhtan Untuk Indonesia, Daniyar Sarekenov. (Foto: Istimewa)
Duta Besar Kazakhtan Untuk Indonesia, Daniyar Sarekenov. (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
Langkah tegas Kazakhstan pada 1991 membuka jalan untuk mengadopsi Perjanjian larangan Uji Coba Nuklir Komprehensif pada 1996.

Saat ini, lokasi pengujian terbuka untuk umum, meskipun aturan keselamatan harus dipatuhi para pengunjung. Semua pergerakan di sekitar zona dilakukan dengan kendaraan khusus dan didampingi ahli dosimetri. Persyaratan lain adalah semua pengunjung mengenakan pa kaian pelindung khusus.

Baca juga : Dunia Bebas Dari Senjata Nuklir: Dari Kata-kata Jadi Perbuatan

Pada 2009, atas inisiatif Kazakhstan, majelis Umum PBB mendeklarasikan 29 agustus sebagai hari penutupan situs uji Semi palatinsk sebagai Hari Internasional anti Uji Coba Nuklir atau International Day Against Nuclear Test.

PBB juga menyerukan setiap tahun untuk mengadakan acara yang akan mengingatkan dunia akan konsekuensi mengerikan dari uji coba nuklir.

Baca juga : Ganjar: Masa Lalu Jangan Jadi Beban

Sejak 2010, hari ini telah di peringati setiap tahun di seluruh dunia. Terlepas dari upaya untuk menyatukan umat manusia da lam perjuangan melawan senjata nuklir. Harus diakui bahwa lebih dari 75 tahun keberadaan senjata nuklir, membuat dunia semakin dekat dengan bencana nuklir yang pernah ada.
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.