Dark/Light Mode

Ada Demo di Depan Gedung DPR/MPR, Lalin Dialihkan

Senin, 20 Januari 2020 12:08 WIB
Demo buruh di depan Gedung DPR/MPR, Senin (20/1). (Foto: TMC PMJ)
Demo buruh di depan Gedung DPR/MPR, Senin (20/1). (Foto: TMC PMJ)

RM.id  Rakyat Merdeka - Polda Metro Jaya menerjunkan 6.013 personel gabungan, dalam rangka pengamanan aksi demo buruh di depan Gedung DPR/MPR hari ini.

Baca juga : Hasil Survei Ipsos, OVO dan Gopay Paling Banyak Dipakai

"Kami siapkan sebanyak 6.013 personel gabungan," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Yusri Yunus.

Baca juga : Banjir, 1.253 Siswa Di Lebak Gedong Diliburkan

Terkait hal ini, Polda Metro Jaya mengalihkan lalu lintas (lalin) di sekitar lokasi.

Baca juga : Ada Pembangunan LRT dan Perbaikan Separator, Rute Trans Jakarta Ini Dialihkan

Untuk sementara, Exit Tol Senayan dialihkan ke Exit Tol Slipi. Sedangkan untuk lalu lintas Semanggi arah ke Slipi, lalin dialihkan ke Jl. Gerbang Pemuda Senayan. [HES]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.