Dark/Light Mode

Pernyataan Arteria Dahlan Soal OTT Dianggap Mendegradasi Simbol Negara

Minggu, 21 November 2021 18:22 WIB
Koordinator TPDI Petrus Salestinus. (Foto: Ist)
Koordinator TPDI Petrus Salestinus. (Foto: Ist)

 Sebelumnya 
Pada sisi yang lain, pernyataan Arteria Dahlan dapat dilihat sebagai bentuk perlawanan penyelenggara negara terhadap tugas KPK dengan cara mengkerdilkan wewenangnya.

Baca juga : Menteri Tjahjo Dalami ASN Yang Terima Bansos

Hal itu tidak sejalan dengan visi-misi PDIP, yaitu mendukung OTT KPK untuk menciptakan aparat penegak hukum yang bersih dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN).

Baca juga : Tanggapi Pernyataan Arteria Dahlan, KPK: Bertentangan Dengan UU!

"Namun sebaliknya, Arteria Dahlan justru mengangkangi visi misi PDIP. Menjadikan APH sebagai kambing hitam untuk tes ombak, karena ada hidden agenda yaitu agar KPK tidak meng-OTT anggota DPR," tegas Petrus. [BYU]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.