Dark/Light Mode

Warga Nunggu Program Ekonomi Yang Konkret

Kemiskinan Dan Pengangguran, PR Dua Paslon Wali Kota Depok

Rabu, 7 Oktober 2020 06:20 WIB
Warga Nunggu Program Ekonomi Yang Konkret Kemiskinan Dan Pengangguran, PR Dua Paslon Wali Kota Depok

 Sebelumnya 
Sementara, Idris-Imam menjanjikan pembangunan Gedung Pusat UMKM di Depok. Ketiga, pendekatan insentif. Paslon Pradi-Afifah menjanjikan insentif bagi siswa berprestasi dan siswa dari keluarga ekonomi tak mampu.

Sedangkan, Idris-Imam menggagas peningkatan insentif bagi guru honorer dan swasta serta peningkatan insentif bagi pembimbing rohani. Menurutnya, program ditawarkan kedua paslon masih parsial dan belum menjangkau semua sasaran.

Baca juga : Dorong Laju Perekonomian, Bank bjb Tekan MoU dengan Bank Mantap

Khususnya, para pekerja informal dan harian serta keluarga kelas menengah dan bawah yang keadaan ekonominya terdampak Covid-19.

Urban Policy berharap, paslon dapat betul-betul meyakinkan masyarakat terkait janji kampanye yang diusung.

Baca juga : Ini Bandara Angkasa Pura I Yang Langganan Dapat Penghargaan Internasional

“Kami juga berharap paslon terpilih dapat memikirkan program-program ekonomi jangka panjang yang bisa meningkatkan ketahanan ekonomi masyarakat Depok dari terjangan krisis,” tandasnya. [SSL]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.