Dark/Light Mode

Gandeng Polda Metro, PP PBSI Gelar Vaksinasi Booster Di East Ventures Indonesia Open 2022

Kamis, 16 Juni 2022 12:51 WIB
Gerai vaksinasi booster PP PBSi. (Foto: Istimewa)
Gerai vaksinasi booster PP PBSi. (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
Dengan memprioritaskan kesehatan dan keamanan diharapkan seluruh pihak yang terlibat bisa ikut menyukseskan dan menunjukkan hasil terbaik dengan penurunan angka penularan Covid-19 di Indonesia.

Baca juga : Menko Polhukam: Komisioner Tinggi PBB Apresiasi Perlindungan HAM Indonesia

Gerai vaksinasi booster di depan Istora Senayan dibuka sejak perhelatan awal East Ventures Indonesia Open 2022 dari Rabu (15/6) hingga Minggu (19/6). Gerai tersebut melayani vaksin booster ketiga dengan jenis Pfizer dan Astrazeneca. "

Baca juga : Pemain Handal Asal Jepang Siap Ramaikan East Ventures Indonesia Open 2022

Bagi rekan-rekan, saudara atau warga yang belum menerima vaksinasi booster, silahkan datang langsung menuju lokasi vaksinasi," ujar Broto. ■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.