Dark/Light Mode

Keputusan Pelaksanaan SEA Games Hanoi, Ditunda Dua Pekan Lagi

Kamis, 24 Juni 2021 15:58 WIB
Rapat virtual SEA Games Federation (SEAGF) yang dipimpin Dato Seri Chaiyapak Siriwat, Kamis (24/6). (Foto: Istimewa)
Rapat virtual SEA Games Federation (SEAGF) yang dipimpin Dato Seri Chaiyapak Siriwat, Kamis (24/6). (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
Sementara Myanmar setuju terhadap penundaan SEA Games. Sedangkan Timor Leste mengikuti apa pun hasil keputusan dalam rapat SEAGF.

Baca juga : Menpora Yakin Pelaksanaan PON Tepat Waktu

Ferry menjelaskan, NOC Indonesia tetap berharap penyelenggaraan SEA Games bisa sesuai dengan agenda awal. Sebab, atlet-atlet Indonesia sudah melakukan pemusatan latihan nasional (pelatnas) saat ini.

Baca juga : Temui Nelayan Sampang, Anggota Dewan Dimintai Jamban

“Kami harapakan SEA Games tetap dilaksanakan sesuai agenda awal. Namun, kami juga menghargai situasi dan kondisi tuan rumah. Untuk itu, kami menunggu dalam dua minggu ke depan untuk keputusan final di rapat Exco dua pekan ke depan,” ujar Ferry. [WUR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.