Dark/Light Mode

Jelaskan Pernyataan Jokowi Soal Bipang Ambawang, Mendag Minta Maaf

Sabtu, 8 Mei 2021 18:54 WIB
Menteri Perdagangan M Lutfi, saat menyampaikan klarifikasi soal Bipang Ambawang, Sabtu (8/5). (Foto: Instagram)
Menteri Perdagangan M Lutfi, saat menyampaikan klarifikasi soal Bipang Ambawang, Sabtu (8/5). (Foto: Instagram)

 Sebelumnya 
Dalam video Kementerian Perdagangan itu, Jokowi awalnya mengingatkan bahwa saat ini pemerintah melarang mudik Lebaran demi keselamatan warga.

Baca juga : Kebijakan Larangan Mudik Gagal Jika Pemerintah Tak Konsisten

"Bapak, Ibu dan Saudara-saudara sekalian, sebentar lagi Lebaran. Namun, karena masih dalam suasana pandemi, pemerintah melarang mudik untuk keselamatan kita bersama," kata Jokowi dalam video tersebut.

Baca juga : Terapkan Prokes Ketat, Rangkaian Peringatan Hardiknas di Singapura Berlangsung Semarak

Dia lantas mengimbau warga, untuk memesan kuliner khas daerah secara online. Salah satu yang dia sebut ialah bipang Ambawang, yang merupakan babi panggang khas Kalimantan Barat.

Baca juga : Prabowo: Kita Saling Tegur,Juga Saling Mengingatkan

"Untuk Bapak/Ibu dan Saudara-saudara yang rindu kuliner khas daerah atau yang biasannya mudik membawa oleh-oleh, tidak perlu ragu untuk memesannya secara online. Yang rindu makan gudeg Jogja, bandeng Semarang, siomay Bandung, empek-empek Palembang, bipang Ambawang dari Kalimantan, dan lain-lainnya, tinggal pesan. Dan makanan kesukaan akan diantar sampai ke rumah," ujar Jokowi.  [UMM]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.