Dark/Light Mode

Buntut Napi Kabur, Yasonna Copot Dua Pejabat Kemenkumham

Rabu, 15 Desember 2021 15:11 WIB
Sekjen Kemenkumham, Komjen Andap Budhi Revianto, saat upacara pelantikan dan sertijab di Kantor Kemenkumham Jakarta, Rabu (15/12). (Foto: Humas Kemenkumham)
Sekjen Kemenkumham, Komjen Andap Budhi Revianto, saat upacara pelantikan dan sertijab di Kantor Kemenkumham Jakarta, Rabu (15/12). (Foto: Humas Kemenkumham)

 Sebelumnya 
Sebelumnya, Kemenkumham menggandeng aparat kepolisian untuk memburu narapidana kasus narkotika, Adam Bin Musa, yang melarikan diri dari Lapas Kelas IA Tangerang sejak 8 Desember lalu.

Baca juga : UMKM Harus Naik Kelas, Wapres Minta Ada Pengawalan Kemitraan Usaha Besar

Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo, mengatakan Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri telah mengeluarkan Daftar Pencarian Orang (DPO) terhadap Adam.

Baca juga : Gembong Narkoba Kabur Dari Lapas, Ini Dugaan Pengamat

"Bareskrim bersama jajaran tentu mengeluarkan DPO dan mencari napi yang kabur. Pada prinsipnya Polri siap untuk kerja sama dengan pihak Ditjen PAS untuk mengungkap case-case seperti itu," tandas Dedi. [DIR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.