Dark/Light Mode

Gelar Rakernas Pertama Di Bali, Sahabat Ganjar Ingin Gemanya Sampai Ke Mancanegara

Sabtu, 29 Januari 2022 17:33 WIB
Rapat Kerja Nasional (Rakernas) pertama Sahabat Ganjar yang berlangsung di Prime Plaza Hotel Sanur, Kota Denpasar, Bali, Sabtu (29/1). (Foto: Sahabat Ganjar)
Rapat Kerja Nasional (Rakernas) pertama Sahabat Ganjar yang berlangsung di Prime Plaza Hotel Sanur, Kota Denpasar, Bali, Sabtu (29/1). (Foto: Sahabat Ganjar)

 Sebelumnya 
Lebih jauh Indah berharap, ilmu pengetahuan dan teknologi kedepan akan berkembang pesat, dan segala aktivitas akan serba digital. Sehingga perlu ada support yang dari berbagai pihak dalam memaksimalkan SDM untuk terwujudnya Indonesia sebagai negara unggul di bidang teknologi.

Baca juga : Lantik Pengurus DPD Banten, SIgAP Indonesia Siap Menangkan Ganjar Pranowo Di Tanah Jawara

"Kita harus memaksimalkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, agar membuat Indonesia mampu bersaing dengan negara lain menuju dunia globalisasi yang akan serba digital," tuturnya.

Baca juga : Bagi-Bagi TV, Sahabat Ganjar Harap Ilmu Pengetahuan Masyarakat Bertambah

"Maka dari itu, kita sebagai Relawan Sahabat Ganjar menjadi tonggak dalam perubahan dan menerapkan tema yang sudah kita usung kali ini," tutup Indah. [DNU]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.