Dark/Light Mode

Kasus Korupsi Rafael Alun Trisambodo

KPK Tidak Jerat Wajib Pajak Yang Setor Duit

Senin, 4 September 2023 07:20 WIB
Terdakwa mantan pejabat Ditjen Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun Trisambodo usai mengikuti sidang dakwaan dugaan penerimaan gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (30/8/2023). (Foto: Putu Wahyu Rama/RM)
Terdakwa mantan pejabat Ditjen Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun Trisambodo usai mengikuti sidang dakwaan dugaan penerimaan gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (30/8/2023). (Foto: Putu Wahyu Rama/RM)

 Sebelumnya 
Kemudian dari KAP Dr. Soegeng Junaedi, Chairul & Rekan Rp 77,5 juta; dari Soetrisno atau Toko Mas Thay Sin Rp 76,5 juta; PT Reka Raga Resources Rp 52,5 juta; dari BUT Sumitomo Chemical Engineering Co.Ltd Rp 51,5 juta; dari PT Tri Hasta Perkasa Rp 47,25 juta; dari PT Kaji Inova Media Rp 45 juta; PT Indo Cafco Rp 42,5 juta; PT Tenar Indoam Oil Services Rp 33,5 juta.

Berikutnya dari PT Pan Indonesia Bank Tbk (Bank Panin) Rp 30 juta, PT Teknoplast Rp 30 juta, PT Caraka Andalan Semesta Rp 27.930.919, PT Bursa Efek Indonesia Rp 27,5 juta, PT Misa Efelindo Rp 27,5 juta, Takada Corporation Rp 25 juta, PT Puspa Widjaja Utama Rp 24,25 juta, PT Global Sparrow Semesta Rp 20 juta, PT Mulya Jaya Ayu Prima Rp 20 juta,PT Old Chang Kee INA Rp 18,2 juta, PT Sentra Bhanuadi sebe­sar Rp 16.180.289, Frank D. Reuneker Rp 15 juta.

Baca juga : Kasus Korupsi Yang Jerat Wali Kota Bima, Proyek Fiktif Di Dinas PUPR Dan BPBD

Dari PT Business System International Rp 15 juta, PT Petrohans Tritunggal Rp 15 juta, PT Boga Rembilan Rp 12,55 juta, PT Caraka Yasa Rp 11,25 juta, Mr. Henk Mulyapatera Rp 10 juta, PT Graha Batavia Sejahtera Rp 9 juta, Petrus Lugito Rp 7,5 juta, PT Husada Holistica Rp 7,5 juta, PT Tri Manunggal Mandiri Indonesia Rp 7,5 juta. Lalu, dari PT Gama Jaya Sukses Rp 7 juta, Mr. Handoyo Kuswiardi Rp 6.818.181, PT Kintamolek Indah Persada Rp 4 juta, PT Akraya International Rp 3,75 juta, Lilis Halim Rp 3 juta.

Dari Hartadi Widjojo Rp 1,5 juta, PT 3M Indonesia Rp 1 juta, PT SAP Indonesia Rp 665.003.037, PT Business System International Rp 112,5 juta, PT Raga Perkasa Ekaguna Rp 100 juta, PT Komunika Cergas Ilhami Rp 50.362.791, PT Bursa Efek Indonesia Rp 25 juta, PT Akraya International Rp 7,5 juta, pendapatan subkon Rp 4 juta, dan terakhir pendapatan lain-lain sebesar Rp 762.500.

Baca juga : KPK Akan Usut Keterlibatan Istri Rafael Alun Dalam Pencucian Uang

Selain itu, ada penerimaan marketing fee dari beberapa wajib pajak yang direkomen­dasikan terdakwa Rafael Alun. Rinciannya dari PT Apexindo Pratama Duta Tbk, sebesar Rp 1.065.575.116, PT Karya Kasih Lestari Rp 23,6 juta, PT Birotika Semesta Rp23 juta, PT Airfast Indonesia Rp 20,2 juta, CV Suku Mas sebesar Rp 19,9 juta, PT IndoVinos Rp 6,65 juta, PT Misa Efelindo Rp 5,5 juta, PT Mulya Jaya Ayu Prima Rp 4 juta, PT Indo Vino Rp 3,3 juta.
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.