Dark/Light Mode

Dalam Seminggu, Shelter Isolasi Covid Milik Muhammadiyah Yogyakarta Terisi 90 Persen

Rabu, 7 Juli 2021 20:00 WIB
Ketua Pengarah MCCC PW Muhammadiyah Daerah Istimewah Yogyakarta (DIY), Arif Jamali Muis. (Foto: Dok. Muhammadiyah)
Ketua Pengarah MCCC PW Muhammadiyah Daerah Istimewah Yogyakarta (DIY), Arif Jamali Muis. (Foto: Dok. Muhammadiyah)

 Sebelumnya 
“Kemarin teman-teman AmbulanMu meminta kepada kita untuk meminta menyiapkan kantong jenazah bagi yang kemudian meninggal di rumah ketika sedang melakukan isolasi mandiri,” ujar Arif dalam Press Conference MCCC Daerah Istimewa Yogyakarta, Rabu (7/7).

Baca juga : Masyarakat Tak Taat Prokes, Bukan GeNose Penyebabnya

Berangkat dari kejadian memprihatinkan tersebut, MCCC kemudian menambah layanan call center bagi masyarakat yang melakukan isolasi mandiri di rumah. Layanan Call Center ini bisa diakses melalui kontak telepon 0821-1222-1912.

Baca juga : Darurat, RS Rujukan Covid-19 di Kota Malang Terisi Full 100 Persen

“Layanan call center ini berupa konsultasi kesehatan bagi yang melakukan isolasi mandiri di rumah. Kami sudah membuka dan sudah ada 40 dokter, baik dokter umum kemudian dokter spesialis, relawan-relawan dokter sudah bersedia bergabung,” ujar Arif. [SRI]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.