Dark/Light Mode

Kemendes PDTT Siapkan 5 Strategi Tuntaskan Kemiskinan Ekstrem

Selasa, 31 Agustus 2021 18:45 WIB
Menteri Desa, PDT dan Transmigrasi, Abdul Halim Iskandar menggelar Rapat Koordinasi secara virtual dengan Bupati dan Kepala Dinas PMD se-Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur terkait penanganan warga miskin ekstrim, pada Selasa (31/8). (Foto: Humas Kemendes PDTT)
Menteri Desa, PDT dan Transmigrasi, Abdul Halim Iskandar menggelar Rapat Koordinasi secara virtual dengan Bupati dan Kepala Dinas PMD se-Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur terkait penanganan warga miskin ekstrim, pada Selasa (31/8). (Foto: Humas Kemendes PDTT)

 Sebelumnya 
Kemudian, Banyumas, Banjarnegara, Pemalang, Kebumen dan Brebes di Jawa Tengah. Lalu Probolinggo, Bangkalan, Sumenep, Bojonegoro dan Lamongan, di Jawa Timur. 

Baca juga : Gandeng Pertamina dan Pemda, Kemendes Siap Gelar Gernas BBI Kaltim

Berikutnya, Maluku Tenggara Barat, Maluku Tenggara, Maluku Tengah, Seram Bagian Timur, dan Maluku Barat Daya, di Provinsi Maluku. Lalu Sumba Timur, Timor Tengah Selatan, Rote Ndao, Sumba Tengah dan Manggarai Timur, di NTT.

Baca juga : Menteri Desa Gandeng Bank Jerman Untuk Kembangkan BUMDes

Kemudian Mamberamo Tengah, Puncak Jaya, Lanny Jaya, Jayawijaya, dan Deiyai, di Papua. Terakhir, Teluk Wondama, Teluk Bintuni, Tambrauw, Maybrat, dan Manokwari Selatan, di Papua Barat. [DIR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.