Dark/Light Mode

Antara Hijriyah Dan Masehi (2)

Rabu, 16 Maret 2022 06:30 WIB
Nasaruddin Umar
Nasaruddin Umar
Tausiah Politik

RM.id  Rakyat Merdeka - Hijrah secara spiritual juga digambarkan dalam ayat lain: “Dan orang-orang yang berhijrah kepada Allah sesudah mereka dianiaya, pasti Kami akan memberikan tempat yang bagus kepada mereka di dunia. Dan sesungguhnya pahala di akhirat adalah lebih besar, kalau mereka mengetahui”. (Q.S. al-Nahl/16:41). “Maka Lut membenarkan (kenabian) nya. Dan berkatalah Ibrahim: “Sesungguhnya aku akan berhijrah kepada Tuhanku; sesungguhnya Dialah yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana”. (Q.S. al-‘Ankabut/29:26).

Baca juga : Antara Hijriyah Dan Masehi

Uraian dari beberapa ayat tersebut di atas menggambarkan kepada kita bahwa hijrah memiliki banyak arti, bukan hanya berarti mobilitas secara horizontal seprti hijrah fisik tetapi juga mobilitas secara vertical seperti digambarkan dalam dua ayat terakhir di atas.

Baca juga : Suara Azan (2)

Penggunaan kata hijrah di dalam Al-Qur’an dan hadis mengisyaratkan adanya sebuah motivasi tauhid, artinya hijrah meninggalkan sesuatu yang negative kepada sesuatu yang positif.
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.