Dark/Light Mode

Pemdaprov Jabar Percepat Realisasi Nol Desa Tanpa Internet

Jumat, 10 Maret 2023 16:07 WIB
Ilustrasi. (IST)
Ilustrasi. (IST)

 Sebelumnya 
Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pusat Layanan Digital Data dan Informasi Geospasial Diskominfo Jabar Rizki Hutiniasari mengemukakan bahwa masalah keterjangkauan maupun infrastruktur menjadi salah satu penyebab desa blank spot.

Baca juga : Lestari: Perempuan Adat Pondasi Utama Pembangunan Berkelanjutan

“Sejak tahun 2019 hingga saat ini program Desa Digital masih berlanjut yang merupakan program strategis dari Gubernur Jabar,” ujar Rizki.

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.