Dark/Light Mode

Olimpiade Tokyo

PBSI Pede Ganda Putra Dan Campuran Bisa Gondol Medali

Selasa, 6 Juli 2021 20:14 WIB
Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo harapan Imdonesia meraih medali di Olimpiade Tokyo. (Foto : PBSI)
Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo harapan Imdonesia meraih medali di Olimpiade Tokyo. (Foto : PBSI)

 Sebelumnya 
Sinisuka Ginting Cs akan transit terlebih dahulu di Bandara Haneda, Tokyo selama sembilan jam sebelum melanjutkan penerbangan ke Kumamoto. 

Baca juga : Olimpiade Tokyo, Jojo Waswas Kepatil Covid

Sesampainya di Kumamoto, seluruh tim akan karantina dulu selama empat hari sebelum menjalani latihan. Saat karantina, pelatih fisik emberikan program-program latihan di kamar agar kondisi pemain terjaga dengan konsisten. Setelah itu, normal saja latihan fisik dan teknik.

Baca juga : Tiru Olimpiade Tokyo, PON Bakal Pake Sistem Bubble

"Saya berharap di sini bisa adaptasi cepat dan ada peningkatan sedikit sebelum ke Tokyo. Jadi latihannya bisa di-push sedikit. Nanti di Tokyo baru kami finishing dengan pola dan mempelajari lawan," katanya.

Baca juga : Olimpiade Tokyo, PBSI Yakin Praven/Jordan Bisa Gondol Medali

Selain 11 atlet yang akan berlaga di Olimpiade, lima pelatih siap mendampingi. Tim bulutangkis Indonesia juga memboyong sembilan orang tim pendukung yang terdiri dari manajer tim, atlet sparring, pelatih fisik, dokter, fisioterapis, dan masseur ke Kumamoto. [IPL]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.