Dark/Light Mode

Belum Sepekan Berkuasa, Anwar Ibrahim Digoyang Mosi Tidak Percaya

Selasa, 29 November 2022 07:05 WIB
Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim. (Foto Net)
Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim. (Foto Net)

 Sebelumnya 
Mosi percaya merupakan mosi yang menyatakan wakil rakyat atau anggota parlemen mendukung suatu pemerintahan di parlemen. Mosi percaya biasa diajukan untuk menanggapi atau merespons mosi tidak percaya yang biasa diajukan oposisi untuk menjatuhkan pemerintahan yang berkuasa.

Baca juga : PM Malaysia Anwar Ibrahim Tolak Pakai Limousine Mercy S600

“Saya ingin menjelaskan bahwa kami telah menetapkan sidang parlemen pada 19 Desember, dan mosi pertama, selain saya mengambil sumpah, pemerintah juga menyatakan mosi percaya. Jadi, tidak ada lagi alasan untuk mengkhawatirkan legitimasi yang ada,” tegas Anwar.■

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.