Dark/Light Mode

Liga 1, Pelatih Persela Lamongan Tekankan Adaptasi Tim

Kamis, 16 September 2021 16:59 WIB
Tim Persela Lamongan. (Foto: Istimewa)
Tim Persela Lamongan. (Foto: Istimewa)

 Sebelumnya 
Dengan jeda yang cukup tersebut, artinya pemain memiliki waktu rehat yang cukup dan bagi klub masa jeda tersebut dapat dimaksimalkan untuk mematangkan persiapan tim.

Baca juga : Bank DKI Raih Indonesia Top Bank Awards 2021

Salah satunya adalah periodisasi taktikal tim yang bagi Iwan Setiawan sangat penting untuk menjaga konsistensi permainan tim. Terutama dalam menganalisa kekuatan dan kelemahan lawan melalui simulasi game

Baca juga : Masuki Babak Akhir, Ini Perjalanan Panjang Holding UMi

“Jadi waktu persiapan 5 hari itu kita gunakan untuk menghadapi tim selanjutnya dengan berbagai ilustrasi tentang lawan dengan segala kelebihan dan kekurangan masing-masing,” jelas eks pelatih Persebaya Surabaya. [WUR]

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.